Tuesday, 1 March 2011

Teknik Cat Dekoratif Marbling (Marmer)


Arsitektur Bangunan - Sebagai solusi pengganti pada sentuhan akhir (finishing material) ketika membangun atau mernovasi rumah, cat dekoratif dapat dijadikan pilihan tepat.

Perkembangan dunia Arsitektur Bangunan dan desain interior sekarang ini sangatlah pesat. Di dalam menciptakan sebuah karya desain Arsitektur Bangunan atau interior tentu sudah sewajarny abila dibutuhkan sentuhan akhir yg maksimal agar suatu bangunan dan ruang terlihat makin cantik.

Salah satu cara dalam memberikan satu sentuhan akhir (finishing touch) yg bersifat artistik dapat dilakukan dgn mengunakan media cat.

Beberapa teknik pengecetan cat dekoratif yg dapat menghemat biaya dan hasilnya juga hampir mirip dgn bahan aslinya, antar lain:


Teknik Cat Dekoratif Marbling (Marmer)

Teknik ini juga dikenal sebagai cat dekoratif teknik efek marmer. Teknik cat ini dapat di aplikasikan pada pilar-pilar beton atau pada dinding rumah bergaya klasik. Biasanya teknik cat dekoratif marmer ini sebagai alternatif penganti bahan marmer yg harganya cukup tinggi.

Perbedaan harganya cukup signifikan. Harga material marmer per meternya bisa mencapai Rp 2 juta. Seba,liknya, jika memilih menggunakan cat dekoratif, Anda hanya akan dikenai biaya Rp 750 ribu per meternya. Cukup menghemat biaya, bukan?


Teknik Cat Dekoratif Wood Graining

Teknik cat dekoratif wood graining ini merupakan teknik pengecatan efek kayu yg dapat diaplikasikan pada berbagai macam material, contohnya tembok, gipsum, triplek, MDF, almunium, besi, dan lain-lain. Oleh karena harga kayu sekarang ini semakin mahal, tehnik ini dapat dijadikan salah satu solusi Untk menciptakan efek kayu.

Ada beberapa motif yg dapat dipilih pada aplikasi teknik cat dekoratif wood graining ini yaitu motif kayu red oak, kayu sonokeling, teakwood, red mahoni, read oak, dan wood dragging wash. Sejumlah pilihan motif kayu ini dapat Anda pilih sesuai selera anda.

Adapun Bahan Cat Untk Membuat Teknik Motif Kayu Red Oak Adalah :

· Cat dasar bidang (undercoat tembok)

· Cat dasar motif (Gesso A cocoa candy)

· Cat motif (wood graining red oak, oil based)

· Pelarut cat motif (glazing thinner)

· Varnish Proteksi (clear finish matt water based)


Teknik Cat Dekoratif Stand Stone Wash

Teknik cat dekoratif stand stone wash ini adalah teknik Untk membuat efek batu alam. Terkadang Anda menginginkan ada nuansa natural atau batu alam pada salah satu dinding di dalam rumah, tetapi harga batu alam cukup tinggi. Untk itu, Anda tak perlu khawatir, karena dapat meminimalisasi pengeluaran dgn memilih menggunakan teknik cat dekoratif stand stone ini.

Stand stone dapat ditampilkan pada dinding ataupun berbagai furnitur. Terdapat berbagai macam pilihan warna Untk cat stand stone ini, seperti putih, cream terracotta, dan alabaska.

Pada umumnya, yg pakai pada teknik cat dekoratif ini adalah efek batu alam paras Yogya yg amat terkenal, selain warnanya lebih mudah dan tersedia dalam bentuk paket. Harga per meter Untk cat dekoratif stand stone ini sekitar Rp 150 ribu.

Sumber: tabloidnova.com

Temukan Info Lain Seputar Lifestyle

Terjemahkan Teks Kuno Dengan Algoritma


Program Komputer Terbaru - Para ilmuwan dari University of the Negev, Israel, mengklaim telah mengembangkan sebuah Program Komputer Terbaru yg bisa menguraikan arti teks naskah kuno.

Para ahli menilai kemampuan Program Komputer Terbaru ini bisa menuntun ke arah teknologi serupa mesin pencari Google khusus dokumen-dokumen bersejarah.

Program tersebut menggunakan pola pengenalan algoritma yg mirip dgn yg biasa dipakai para penegak hukum dalam mengidentifikasi dan membandingkan sidik jari.

Namun Untk keperluan penerjemahan, Program Komputer Terbaru ini dirancang Untk mengenali huruf, kata, bahkan gaya tulisan tangan pada dokumen yg disimpan dalam waktu lama.

Dgn mengenali pola seperti itu, komputer akan mencipta ulang pola tulisan pada naskah dgn akurat.

Semakin banyak teks yg dianalisa, maka program ini akan semakin pintar dan akurat dalam mengenali dan menterjemahkan teks, kata salah satu ilmuwan, Itay Bar-Yosef seperti dikutip dari Reuters.

Komputer kemudian bekerja dgn perangkat kopi naskah digital. Perangkat ini menentukan nilai setiap ukuran piksel tulisan berdasarkan gelap terang naskah. Kemudian, perangkat kopi digital akan memisahkan tulisan dari latar dan mengenali setiap garis, huruf, dan kata yg membentuk kalimat.

Meski tim perancang mengkhususkannya Untk mengenali naskah berbahasa Ibrani kuno, perangkat ini diklaim tak hanya bisa membaca bahasa tradisional Yahudi saja namun bisa juga digunakan Untk menganalisa bahasa lain.

Sumber: celebrity.okezone.com

Temukan Info Lain Seputar Gadget

Membedakan Komputer Rakitan Dgn Build Up



Komputer Rakitan - Saat ini telah banyak toko komputer yg menyediakan Komputer, baik komputer rakitan atau Build-UP, tinggal bagaimana tiap-tiap orang memilihnya. Lantas apa beda Komputer Rakitan dgn Komputer Build-UP. Jika anda ingin membeli perkomponen dari bagian Komputer (Motherboard, RAM, HardDisk, Dsb) kemudian anda rakit sendiri, inilah yg disebut komputer rakitan. Namun jika anda ingin membeli Sistem Paket Untk membeli komputer maka inilah Komputer Build-UP, komputer Build-Up biasanya dibuat oleh merek tertentu, semisal Lenovo, dan Acer.

Berikut ini akan saya paparkan beda Komputer Rakitan dan Build-Up, bedanya antara lain :

· Dari masalah garansi, Komputer rakitan menggunakan Garansi pada Tiap Komponennya, sedangkan Untk Komputer Build-Up menggunakan sistem garansi Keseluruhan Komponen Komputer, misal Komputer Build-Up Acer dgn garansi 1 tahun (garansi resmi).

· Dari masalah harga, jika kita membeli Komputer Rakitan, Kita dapat mengatur jumlah Budget (uang), sedangkan Untk Komputer Build-Up sudah ada patokan Harga (walau mungkin bisa nego) dari Toko Komputer.

· Dari segi Keawetan nampaknya lebih awet Komputer Build-up daripada Rakitan. Dan Biasanya Komputer Build-up merupakan rakitan yg telah direkomendasikan oleh suatu perusahaan (vendor), dan mereka tidak sembarangan dalam membuat rakitan tsb. sehingga bisa membuat produk tsb aman Untk digunakan dgn jangkauan waktu yg lama, pun demikian keawetan suatu komputer bergantung pula dari sisi penggunaan dari masing2 individu. dan keawetan komputer bergantung pula dari segi perawatan. Tapi sekali lagi ini jangan dijadikan patokan, karena saya sendiri mengunakan komputer akitan sejak lama namun masih bisa digunakan, termasuk digunakan Untk mengetik artikel ini.

sumber: ygberguna.wordpress.com

Temukan Info Lain Seputar Gadget

Google Hadrikan Chrome Web Store



Toko Komputer - Apakah Anda pengguna setia browser Chrome? Bersiaplah dimanjakan dgn beragam aplikasi yg disediakan oleh Google. Perusahaan tersebut secara resmi menghadirkan Chrome Web Store sebagai toko aplikasi Untk desktop berbasis cloud.

Google makin inovatif dalam memikat pengguna layanannya, khususnya peramban Chrome, kehadiran Chrome Web Store semakin membuat semarak komputer desktop dgn beragam aplikasi. Lebih dari 500 aplikasi perdana siap diunduh di toko komputer dan aplikasi online ini.

Chrome Web Store adalah sebuah marketplace online yg menyediakan ribuan aplikasi, extensions dan themes Untk pengguna Google Chrome. Untk memulai menggunakan layanan ini pengguna harus terlebih dahulu masuk ke situs chrome.google.com/webstore.


Aplikasi

Aplikasi beragam yg dihadirkan di Chrome Store ini ada yg berbayar dan juga yg gratis. Beragam aplikasi dihadirkan di toko komputer ini, mulai dari Games, Entertaiment, Family, Lifestyle, hingga Social dan Communication. Aplikasi ini berbasis cloud, sehingga setelah Anda mengunduhnya tetap harus terhubung dgn internet.

Extensions

Fungsi utama layanan ini adalah pengguna bisa menambahkan fitur tambahan Untk alat peramban Anda. Tidak jauh berbeda dgn add-ons yg ada di browser lain, namun di Web Store Google mensortirnya menjadi Blogging, Developer Tools, Fun, Shopping, SPorts, dan masih banyak lainnya.

Themes

Buat warna-warni alat peramban Anda dgn beragam gambar yg ditawarkan Google secara gratis. Semuanya lengkap dan menarik Untk membuat semangat Anda menjelajah dunia maya.

sumber: techno.okezone.com

Temukan Info Lain Seputar Gadget

Cincin Dan Simbol Pernikahan


Cincin Kawin - Menikah tak mungkin tanpa Cincin Kawin, kan? “Aturan” ini berlaku Untk semua pasangan di seluruh dunia.


Kebiasaan memberi dan menerima Cincin Kawin dimulai sejak lebih dari 4.800 tahun yg lalu. Mulanya cincin kawin dibuat dari besi biasa, kemudian secara perlahan menggunakan emas, karena terlihat jauh lebih indah.

Keindahan semakin terlihat saat Cincin Kawin dipadupadankan dgn permata. Simbol pertama yg paling terkenal sebagai penghias sebuah Cincin Kawin adalah batu rubi merah. Jenis ini menyimbolkan warna hati, yg penuh cinta. Kemudian ada juga yg memilih batu safir berwarna biru yg menyimbolkan surga. Namun yg paling terkenal tentu saja berlian.

Berlian berasal dari bahasa Yunani, “adamas” yg berarti “tidak dapat dikalahkan”. Orang Yunani kuno percaya bahwa berlian berasal dari bintang yg jatuh ke Bumi dan bisa melindungi pemakainya. Di India permata juga sangat bernilai. Mereka percaya bahwa berlian mampu melawan setan dan mahluk jahat. Sedikit mirip dgn pemikiran para astrolog kuno yg berpendapat bahwa berlian adalah lambang cinta yg abadi, yg juga bisa menjauhkan pemakainya dari sihir juga mimpi buruk.

Hingga saat ini cincin tetap dijadikan simbol pernikahan, hanya bentuk dan hiasannya yg berubah seiring dgn tren. Dan tentunya makna yg terkandung dalam Cincin Kawin ini tidak berubah, yaitu sebagai pengikat, simbol pernikahan yg seharusnya tidak boleh berakhir, sama seperti bentuk cincin yg tidak memiliki akhir.

Jadi apakah cincin kawin harus selalu memakai berlian? Tentu saja tidak. Batu-batu itu hanya merupakan simbol dan sekali lagi hanya sebuah simbol. Cinta dan kesetiaan hanya berasal dari hati yg tulus, bukan?

Sumber: ogahrugi.com

Temukan Info Lain Seputar Wedding