Thursday, 20 October 2011

Tips Liburan ke Luar Negeri Bersama Anak

Paket Wisata Murah - Liburan ke luar negeri bersama anak-anak pastinya sangat menyenangkan, namun membawa si kecil bukan berarti semua perjalanan nantinya akan berjalan dengan lancar. Pastinya anda tidak mau si kecil rewel dan tidak nyaman selama perjalanan.

Buat anda yang baru pertama kali membawa anak berlibur ke luar negeri, ada beberapa tips agar anak merasa nyaman selama liburan ke luar negeri.


paket wisata murah


Sebaiknya memilih penerbangan sore hari agar bisa langsung istirahat sesampainya di negara Tujuan. Sehingga besok bisa berlibur dengan energi penuh.

Pada saat di hotel, ingatkan anak untuk menghapal suatu tempat strategis, yang nantinya menjadi petunjuk tempat berkumpu; apabila si anak mengalami kebingungan.

Bekali juga si anak dengan ponsel untuk berjaga-jaga jika terpisah pada saat jalan-jalan, dan jangan lupa untuk menghapal nomor ponsel tentunya dan beri juga nomor-nomor penting.

Cara yang praktis, Anda bisa memberikan kartu nama Anda pada si kecil untuk disimpan, untuk jaga-jaga jika terpisah, dan bekali dengan uang lokal secukupnya. Apabila dia tersesat bisa menggunakan taksi atau keperluan darurat lainnya.

Semoga dengan tips singkat ini, Anda merasa tenang dan nyaman berlibur dengan anak di luar negeri .(wk)

Info Terkait: Outbound Training

Inilah Tempat Wisata di Bandung

Wisata Bandung - Menghabiskan weekend atau liburan di Kota Bandung, sangat mengasyikkan. Kota bandung memiliki tempat wisata yang beragam, dari wisata kuliner, belanja, sampai wisata alam. Tentunya hal ini menjadi daya tarik bagi kota Bandung sebagai tempat wisata yang komplit.

wisata bandung

Bagi anda yang baru pertama kali di Bandung, ada beberapa tempat yang musti Anda kunjungi di Bandung. Berikut daftarnya:

Tempat Wisata Belanja atau Fashion di Bandung
- Factory Outlet (FO) di Jalan Riau
- Factory Outlet (FO) di Jalan Cihampelas
- Factory Outlet (FO) di Jalan Dago

Tempat Wisata Kuliner di Bandung
- Di Cihampelas Walk Mall bisa Anda temukan bermacam-macam Makanan
- Di Sepanjang Jalan Dago biasanya banyak restoran dan juga cafet Tenda dengan berbagai menu yang beragam

Tempat Wisata Alam di Bandung
- Gunung Tangkuban Perahu, Anda bisa menikmati pemadangan alam nan Indah serta bisa langsung menuju ke atas puncak gungun tangkuban perahu dengan menggunakan mobil.
- Pemandian Air Panas di Ciater. Sensasi berendam dan mandi air panas di daerah pegunungan, membuat badan terasa relaks dan segar.
- Lembang, Tempat wisata alam yang menyajikan pemadangan alam dan view kota bandung dari atas. Banyak hotel dan penginapan disini
- Kawah Putih, berada di Ciwidey dan juga ada tempat pemandian air panas.

Smoga daftar di atas bisa membantu Anda yang ingin berlibur di Bandung.

Info Terkait: Rental Mobil Bandung

Wednesday, 19 October 2011

Tips Bulan Madu Seru dan Hemat


Paket Bulan Madu - Anda yang ingin berbulan madu dengan pasangan, namun dana kurang memadai? Ada beberapa tips berbulan madu dengan hemat.

Sebelum berbulan madu, pastikan anda memilikin anggaran yang cukup, jangan sampai melebihi budget yang sudah ada, karena akan berakibat buruk pada keuangan keluarga nantinya.

paket bulan madu


Pilihlah bulan madu dengan lokasi yang tidak terlalu jauh, pilihan lokasi wisata dalam negeri bisa diandalkan. Atau anda ingin mencoba sensasi berbulan madu dengan cara backpacker.

Memilih jalur transportasi darat bisa menghemat Anda, namun sedikit butuh waktu yang agak lama. Jangan sedih, selama perjalanan mungkin ini akan menjadi momen yang indah bagi Anda dan pasangan.

Tentukan juga jenis wisata bulan madu yang Anda inginkan ingin Anda, misalnya wisata alam, dengan cara sewa villa dan berkemah di alam terbuka bisa menjadi pilihan yang tepat.

Buat anda yang memiliki dana yang cukup, bisa memilih paket bulan madu yang hemat, selain menjamin kenyamanan tentunya anda bisa mendapatkan perjalanan sesuai pilihan Anda.

Selamat berbulan madu.(wk)

Info Terkait: Paket Tour Murah

Pilah Pilih Cincin Kawin

Cincin kawin. Kecil sih tapi berani gak pake? Cincin kawin memiliki makna penting dalam pernikahan. Cincin kawin jadi tanda dan lambang cinta Anda dan pasangan hidup Anda. Dengan menggunakan cincin kawin menjadi pertanda komitmen kesetiaan Anda terhadap pasangan Anda. Maka dari itu, pilihlah cincin kawin yang sesuai dengan keinginan Anda dan Pasangan. Ada beberapa tips memilih cincin kawin yang tepat.

cincin kawin


Pilihlah cincin kawin yang sesuai dengan karakter Anda dan pasangan Anda. Karena setiap anda melihat cincin tersebut jadi ingat sama pasangan Anda. Tentunya Anda berdualah yang menentukannya.

Pilihlah desain cincin yang simple, artinya tidak merepotkan anda dalam beraktifitas sehari-hari. Dari segi bahan, bisa disesuaikan dengan keinginan Anda, bisa emas, perak dan logam mulia lainnya, atau bahan titanium yang kini tengah menjadi trend.

Pilihlah cincin yang sesuai dengan karakter jari Anda. Jari tangan yang kecil dan ramping akan lebih bagus dengan cincin berhiaskan beberapa batu, sederetan batu-batu kecil yang di pasang pada cincin. Sedangkan jari tangan yang lebar, bisa memilih desain yang lebar juga, sesuai ukuran tangan.

Info Terkait: Iklan Gratis

Cara Memilih Aksesoris Mobil

Aksesoris Mobil - Bagi anda yang baru saja membeli mobil bekas, tentu masih banyak PR untuk mendandani mobil baru Anda ini. Karena mobil ibarat istri kedua, tentunya perlu di dandani agar terlihat cantik. Anda bisa mulai dengan menambahkan aksesoris mobil, seperti lampu, talang air, velg, grill, dan lain-lain. Agar tidak bingung daam menambahkan aksesoris mobil, ikut tips ini:

aksesoris mobil

Sebelum pergi ke bengkel aksesoris mobil atau variasi mobil, catat jenis atau aksesoris apa saja yang perlu Anda beli. Sesuaikan dengan urutan prioritas aksesoris tersebut. Jika memiliki dana yang cukup, mungkin Anda bisa membeli semua item.

Carilah referensi harga item tersebut melalui teman atau Anda bisa mencari di Internet, baik melalui mesin pencari ataupun forum otomotif yang ada.

Carilah toko aksesoris mobil atau variasi mobil yang lengkap, sehingga Anda bisa dengan leluasa memilih berbagai macam merk, type, harga untuk sebuah items tertentu. Cari tahu juga referensi toko aksesoris yang murah lewat internet atau teman.

Pilihlah aksesoris mobil yang murah tapi memiliki kualitas yang bagus. Atau anda bisa mencari merk lain dengan harga murah dan kualitas yang bagus.

Dengan aksesoris yang tepat, istri kedua anda akan semakin terlihat cantik dan tentunya akan menjadi saingan dengan istri pertama.

Info Terkait: Jual Beli Mobil