Monday, 5 November 2012

tips membuat desain interior rumah minimalis type 36


Rumah type 36 memang bisa dibilang merupakan salah satu type rumah termungil yang pernah ada, rumah type ini memang sangat cocok di huni oleh orang-orang yang mempunyai anggota keluarga yang tidak begitu banyak, alias keluarga kecil ataupun pasangan yang baru menikah dan ingin membeli rumah. Rumah type 36 memang selalu memberikan tantangan tersendiri bagi setiap arsitek/desainer rumah yang ingin merancang bangunan type 36 yang sesuai dengan kemauan konsumen, kendalanya hanya 1, yakni luas bangunan yang sangat terbatas.
Khusus untuk desain interior rumah minimalis type 36 memang terbilang cukup sulit di lakukan dalam membuat konsep rancang ruangnya, tetapi jangan khawatir karena ada beberapa tips sederhana agar tampilan eksterior dan interior rumah type 36 terlihat serasi dan seimbang..Beberapa aspek penting yang harus di lakukan dalam memodifikasi desain interior rumah minimalis type 36 :
  • Penghawaan, mencakup jalur sirkulasi udara, ventilasi (cross ventilation)
  • Tata ruang dalam, mencakup penataan furniture, desain furniture, dan penggunaan warnanya.
  • Pencahayaan, mencakup jalur ventilasi untuk menyinaran natural ( natural light ), penggunaan warna, dan penempatan titik lampu.
  • Tinggi ruangan dan sudut ruangan
  • Gunakan cermin di beberapa sisi dinding
  • Hindari penggunaan furniture dan dekorasi interior yang berwarna kontras
  • Gunakan furniture berukuran kompak dan mudah di pindahkan
Yang terpenting jangan pernah malu untuk berkonsultasi kepada arsitek anda dalam mendesain impian anda…Oke semoga bermanfaat


Artikel terkait – desain interior rumah mungil

No comments:

Post a Comment