Thursday, 10 March 2011

Membuat Gaun Pengantin Indah Dan Syar'i




Baju Muslim - Sama halnya memilih gaun pernikahan modern, memilih baju muslim untuk pengantin pun memiliki kerumitan tersendiri. Bahkan, bisa dibilang lebih kompleks karena terdapat beberapa hal yg perlu menjadi perhatian agar tidak menyalahi aturan aturan islami.

Adapun untuk bentukan baju muslim untuk pengantinnya, saat ini terdapat beberapa pilihan dasar, yakni berupa kebaya, gamis, maupun bentukan kaftan. Sesuaikan bentukan dasar tersebut dgn usia, bentuk, dan tinggi badan. Misalnya, bagi yg berusia muda, pilihlah kebaya yg panjangnya tidak melebihi pinggul dgn aksen bordir yg sederhana. Istilahnya, mewah tapi tetap anggun.

Pemilihan bahannya bisa berupa lace atau brokat yg dilapisi sifon. Namun, bagi yg ingin tampil glamor, bisa juga menggunakan kebaya sepanjang lutut atau mencapai mata kaki layaknya gaun, bagi mereka yg memiliki proporsi tubuh jangkung. Untuk bagian kerah, bisa menggunakan kerah cheongsam dan lengannya berpotongan lonceng agar terlihat feminin.

Mengenai pemilihan warna, baju muslim untuk gaun pengantin sebaiknya pilih yg berwarna netral, seperti keemasan, broken white atau warna-warna lainnya yg menurut Anda pantas dan cocok dgn warna kulit Anda. Warna kebaya yg lembut cocok untuk dikenakan pada siang hari. Sebaliknya warna yg lebih terang atau cenderung gelap cocok untuk dikenakan dalam acara pada malam hari.

Sebagai aksen pemanis, beri sedikit payet-payet pada seluruh kebaya yg tersebar secara merata. Lapisi bahan brokat dgn bahan tisu tersebut agar tubuh Anda yg cenderung kurus bisa tampak berisi. Agar lebih menarik lagi, padukan setelan tersebut dgn sarung dan selendang bercorak mencolok untuk menyamarkan tubuh.

Mereka yg ingin menikah dgn menggunakan gamis modifikasi atau kaftan, sebaiknya memilih yg materialnya mewah. Pun dgn detail bordirnya. Usahakan menggunakan gamis dgn motif embroidery yg mewah. Alternatif lainnya, gunakan french lace sebagai hiasan agar tampilan terlihat lebih feminin. Pilih yg bentukan gaunnya melebar ala princess sehingga terlihat bervolume dan elegan.

Untuk warnanya, selain nuansa warna putih, Anda juga bisa memilih warna bernuansa pastel atau warna-warna solid seperti biru tosca, ungu, fuchsia, merah marun, serta kuning lembut.

Sumber: celebrity.okezone.com

Temukan Info Lain Seputar Fashion

Perbedaan Coklat Asli Dan Compound



Toko Coklat – Masih banyak orang mengetahui perbedaan cokelat asli dan cokelat palsu. Untuk mencari tahu, Anda bisa datang ke toko coklat L’Atelier du Chocolat.

Di toko coklat sekaligus kafe ini, menu yg tersaji seluruhnya terbuat dari cokelat asli. Kudapan bernama cokelat banyak penggemarnya, baik yg tersaji secara batangan maupun yg sudah diolah menjadi cake atau permen lollipop. Pencinta cokelat rata-rata menyukai cita rasanya yg manis. Itu karena cokelat sudah ditambah dgn gula dan susu.

Cita rasa cokelat yg asli, menurut pemilik toko coklat L’atelier du Chocolat, Francis Mestre, sesungguhnya ada yg pahit, ada pula yg tidak, bergantung pada komposisi campurannya. Namun, cokelat asli pasti mengandung bubuk cocoa murni, bukan campuran dari minyak nabati dan gula yg banyak ditemukan pada produk cokelat palsu alias compound.

Sebagian besar cokelat yg beredar di toko coklat Jakarta adalah cokelat compound, cokelat palsu, sehingga harganya murah.

Cokelat asli dan compound bisa dibedakan dgn cara cukup mudah. Anda tinggal memperhatikan pada saat chocolate candy atau yg berbentuk batangan dipatahkan, apakah dia menghasilkan serbuk atau hanya patahan? Jika terdapat banyak serbuk, berarti cokelat yg digunakan adalah cokelat compound yg menurut Francis mengandung bahan-bahan pengawet. Selain itu, cokelat asli lazimnya langsung lumer di mulut ketika disantap. Sementara, cokelat compound biasanya menempel dulu di gigi.

Sumber: okezone.com

Temukan Info Lain Seputar food & beverage

Kentang Untuk Pemutih Alami



Pemutih Kulit – Banyak cara dilakukan agar wajah terlihat lebih putih berseri nah Ketimbang membeli krem pemutih kulit kimiawi atau menjalani proses perawatan pemutih kulit wajah terus menerus untuk memiliki warna kulit wajah yg rata, coba buat masker wajah sendiri. Salah satu zat alami yg bisa Anda manfaatkan untuk meratakan warna kulit wajah adalah zat yg dimiliki kentang. Enzim catecholase dalam kentang mentah mampu membantu mengangkat noda kehitaman pada wajah agar kembali pada kondisi awalnya.

Oleh karena mesti menggunakan zat yg segar, masker ini harus disiapkan baru setiap kali akan digunakan, tidak bisa disimpan. Berikut cara yg disarankan Julie Gabriel, pengarang buku Green Beauty Recipes:

Bahan:

· 1/2 buah kentang tidak lagi terlalu mentah (setengah matang)

· 1 sendok makan susu segar

· 1 sendok makan tepung beras

Cara pembuatan:

· Parut halus kentang dalam mangkuk, tambahkan susu dan tepung, aduk rata hingga membentuk pasta kental.

· Oleskan masker secara merata pada wajah, biarkan mengering hingga kurang lebih 20 menit. Angkat dgn lap basah atau air hangat secara perlahan. Lakukan masker ini setiap hari atau setiap dibutuhkan. Lihat hasilnya setelah sebulan.

Sumber: female.kompas.com

Temukan Info Lain Seputar Beauty

Cara Mudah Menjadi Arsitek Dadakan



Jasa Arsitek Rumah - Sebenarya Anda tidak perlu memanggil jasa arsitek rumah karena anda sendiri pun bisa menjadi seorang arstek sekaligus seorang desainer interior untuk rumah idaman anda. Anda hanya mengikuti pedoman berikut ini

· Jgn tempatkan barang-barang seni/paJgn di atas ketinggian mata/penglihatan rata-rata orang pada umumnya. Taruh dan susun lebih-kurang 150 cm dari lantai.

· Jgn gunakan hiasan/paJgn yg terlalu kecil. Sesuaikan dgn skala ruang yg ada. Jadikan hal ini sebagai pedoman umum: gunakan 2/3 dari lebar dinding yg ada untuk berkreasi dgn menaruh lukisan, hiasan/barang seni. Pedoman ini juga dapat diterapkan dalam penataan perabot di dalam satu ruang.

· Jgn terlalu banyak menempatkan perabot di ruangan yg kecil. Sesuaikan ukuran ruang dgn ukuran dan bentuk perabot yg ada. Gunakan kertas gambar khusus dan contoh ukuran perabot (tersedia di toko buku, di bagian buku/perlengkapan untuk desain interior)

· Sebelum mulai mengecat, cobalah warna cat yg Anda pilih terlebih dahulu. Coba tes dulu contoh warna cat yg ada sebelum Anda mengeluarkan biaya dan waktu untuk pekerjaan pengecatan ini. Jgn salah, begitu banyak orang merasa kecewa dgn warna cat yg telah mereka pilih. Kebanyakan dari mereka biasanya memilih warna dari contoh lembaran warna dan memulai pengecatan. Setelah selesai, mereka baru menyadari, warna yg dipilih terlalu gelap, terang, atau bahkan salah sama sekali. Sinar matahari dan perbedaan waktu (pagi, siang, malam) memainkan peranan penting dalam menentukan warna cat luar. Perhatikan contoh warna cat dari seluruh sudut pandang dan amati perubahannya sepanjang hari untuk mendapatkan hasil yg terbaik.

· Jgn meletakkan hiasan di rak meja & rak di dinding seperti layaknya barisan tentara. Variasikan penggunaan hiasan/obyek dari segi ketinggian untuk menciptakan ketinggian yg berjenjang. Biasanya dapat terbentuk dgn susunan obyek yg berjumlah ganjil. Cara ini akan membantu memaksimalkan penggunaan ruang dan uang Anda.

· Jgn lupa memadukan bahan dan warna yg akan digunakan dalam penataan keseluruhan. Mulailah menata dgn beberapa hal yg dapat digunakan sebagai sumber inspirasi/ide. Misalnya, bahan sofa, karpet, penutup dinding, pernak-pernik kamar tidur, dan lainnya. Gunakan warna-warna ini di setiap ruang dgn porsi yg lebih kecil. Pedoman umumnya: Lebih kurang 60 persen warna dominan utama dan 20 persen untuk dua warna berikutnya pada skema di setiap ruang yg ada. Warna tambahan dapat digunakan sebagai unsur penetral. Jgn pernah lupa mengatrunya sedemikian rupa sehingga membuat keseluruhannya tampak serasi/harmonis. Untuk ruang tambahan dalam rumah Anda, pertimbangkan membalik formula yg ada. Dgn kata lain, warna yg digunakan pada porsi 20 persen, ditukar dgn warna dominan (60 persen). Gunakan komposisi di atas secara bergantian untuk ruang-ruang yg lain sehingga mengesankan kesinambungan.

· Jgn mengabaikan bentuk arsitektur khusus di rumah Anda. Lakukan perbaikan pada penataan rumah dgn menekankan karakter dan hal khusus dari rumah Anda, Setiap rumah pasti mempunyai sesuatu yg unik.

· Jgn takut bereksperimen!

Sumber: tabloidnova.com

Temukan Info Lain Seputar Lifestyle

Konsultan Manajemen Keuangan



Jasa Konsultan - Disaat perkembangan bisnis yg semakin bergerak positif serta persaingan yg semakin ketat ditambah lagi kondisi ekonomi yg tidak menentu tidak bisa dipungkiri bahwa jasa konsultan untuk manajemen keuangan sangatlah dinomor satukan, karena jasa konsultan untuk manajemen keuangan merupakan modal dasar untuk bagaimana bisa menjalakan suatu usaha dgn sukses. melihat pentingnya peranan dari jasa konsultan untuk manajemant keuangan oleh sebagai orang bisa dilihat sebagai lahan bisnis yg sangat menjanjikan'

Berikut sebagian Tugas Dari seorang jasa konsultan untuk manajemen keuangan

· Sistem Budgeting

· Budgeting & Cost Control

· Manajemen Keuangan

· Manajemen Hutang - Piutang

· Activity Based Costing

· Capital Budgeting

· Analisa & Evaluasi Bisnis

· Business Process Reengineering

· Consorcium Project Manajemen

· Corporate Valuation

· Manajemen Arus Kas

· Peyusunan Anggaran

· Financial Statement Analysis

· Fundamental of Cost Accounting

· Integrated Internal Audit

· Pembuatan Laporan Keuangan

· Operational Audit Manajemen

· Project Manajemen – Financial Aspect

· Standard Akutansi Keuangan

· Strategi Cost Reduction

· Teknik & Analisa Keuangan

Sumber: prlog.org

Temukan Info Lain Seputar Lifestyle