Thursday, 24 March 2011

Teknik Untuk Merawat Tembaga

Banyak sekali bentuk pewarnaan kerajinan tembaga dan kuningan, ada yang berwarna hitam, coklat, merah, mengkilap, hijau dan sebagainya. Terkadang jika barang-barang kerajinan tembaga dan kuningan tersebut sudah lama, maka akan muncul warna-warna lain yang mengganggu mata.





Nah, untuk merawatnya sangatlah mudah. Apabila warna kerajinan itu hitam, coklat atau merah, maka rajin-rajinlah mengusap dengan kain yang bersih dan kering, atau juga bisa ditambah dengan MAA. Dan jika warna mengkilap, ketika warna lain sudah masuk, bersihkan dengan BRASO dan kain kering. Oleskan braso pada kain kering dan gosokkan pada bagian yang berubah warna sampai warna yang muncul itu benar-benar hilang. Setelah itu oles dengan coating danagloss yang bisa dibeli di took-toko cat mobil. Untuk melindungi warna tembaga dari perubahan warna.

Terkadang kerajinan tembaga ini rentan sekali dengan air, apalagi air hujan. Maka jika ingin dipakai diluar ruangan, tambahkan lapisan coating anti tarnish…. Agar warna lebih tahan lama. Untuk perawatannya, seringlah untuk membersihkan kerajinan dari debu dan sebisa mungkin jauhkan dari tempat-tempat yang lembab.

Temukan info lebih lengkap seputar Kerajinan tembaga

Perhiasan Seharo - Hari Masyarakat Aceh

Sebagaimana diketahui bahwa perhiasan sehari-hari dalam masyarakat lebih banyak terdapat pada kaum wanita daripada kaum laki-laki. Hal demikian sudah menjadi kondrat kaum wanita suka akan perhiasan-perhiasan dan keindahan-keindahan. Perhiasan wanita ini pada umumnya terdiri dari emas, seperti anting-anting, cincing, subang (cucuk teling), cemara (cucuk rambut), gelang, kalung leher, peniti baju, dan sebagainya. Bagi masyarakat Aceh menyimpan emas adalah suatu pekerjaan yang sangat digemari dan diutamakan, baik dia berada maupun tidak, sehingga untuk menyimpan atau menabung uang disimpan dalam bentuk emas.




Bagi orang yang berada memakai emas sehari-hari merupakan hal biasa, sedang bagi mereka yang kurang mampu, mereka tidak memakai emas sebagai perhiasan sehari-hari, tetapi mereka memakai perhiasan emas pada waktu-waktu tertentu secara sederhana, bilamana ada upacara-upacara perkawinan maupun bila mereka bepergian.

Perhiasan kaum laki-laki sehari-hari tidak berlebih-lebihan. Hanya terdiri dari rencong disisipkan dipinggang, jam tangan atau jam saku. Melihat perhiasan sehari-hari, yang digunakan oleh masyarakat Aceh baik pria atau wanita, tidak ada perbedaan-perbedaan yang menyolok dengan masyarakat-masyarakat daerah lain di Indonesia.
Menarik…

Temukan info lebih lengkap seputar perhiasan wanita

Cara Merawat Keindahan Lampu Hias

Selain desain rumah, penggunaan lampu hias sebaiknya juga memperhitungkan besar-kecilnya ruangan. Misalnya, ruangan mungil lebih baik menggunakan lampu hias berukuran tidak terlalu besar. Untuk menghemat tempat dan menambah terang, bisa digunakan lampu yang menempel di plafon (downlight).




TIPS PERAWATAN LAMPU HIAS

PERAWATAN KAP LAMPU
1. Perlu diingat, kain kap lampu mudah menyerap debu. Oleh karena itu, sebaiknya kap lampu dibersihkan setiap dua minggu.
2. Bersihkan kap lampu cukup dengan air sabun. Kain kap dibasahi dan disikat dengan sikat berbulu lembut.
3. Jangan pernah merendam kap lampu dalam air sabun karena akan merusak kain.
4. Setelah dicuci, sebaiknya kap lampu dikeringkan secara alami.
5. Hindari pancaran sinar matahari langsung karena dapat merusak kain dan cat pada kayu.

PERAWATAN KAYU LAMPU
1. Untuk perawatan kayu lampu, cukup gunakan lap untuk membersihkan debu dan kotoran yang menempel pada kayu.
2. Sebaiknya menggunakan lap basah untuk mengangkat kotoran yang melekat pada kayu. Sebaliknya, lap kering digunakan jika ingin membersihkan debu.
3. Kayu dudukan lampu juga bisa dibersihkan dengan cairan khusus yang tersedia di toko.

PEMILIHAN BAHAN & BOHLAM
1. Sebagai penambah nilai estetika, lampu hias atau lampu kerajinan sebaiknya menggunakan material yang cukup baik. Ada banyak pilihan untuk lampu hias selain kaca dan kristal, yakni plastik, gabus, stainless steel, dan bahan alami seperti rotan atau dedaunan.
2. Pilih bohlam lampu dari bahan berkualitas, hemat energi, sistem pemasangan mudah, ringan, dan sesuai dengan estetika
Semoga Berguna…….

Temukan info lebih lengkap seputar lampu hias

Alay BerNinja 250R Mulai Banyak Berkeliaran

Di Indonesia, kebanggaan atas motor segagah Ninja 250R diapresiasi dengan melonjaknya demand akan bike apparel yang berkualitas tinggi, sebut saja merk jaket dan sepatu macam Alpine Stars hingga RS-Taichi atau Komine menjadi laku keras sampai ke aksesoris motor ninjanya yang harganya selangit . Merk-merk bike apparel tersebut mencerminkan jiwa para bike enthusiast yang begitu menghargai motornya sebagai asset, bukan hanya sebagai alat transportasi semata. Oleh karena itu, mereka perlu menyeimbangkan penampilan motor dan juga ridernya.




Namun sayang seribu sayang, yang namanya orang Indonesia terkadang, isi kepalanya tak setebal isi kantongnya. Dua tahun berlalu, populasi Ninja 250R semakin meningkat dan sudah hampir setiap hari dapat dilihat barang sebiji-dua biji di jalanan kota..namun makin banyak mereka yang terlihat berkendara tanpa safety gear/bike apparel yang layak.

Orang tua zaman sekarang dipandang kurang mempan menasehati anak dalam santun berkendara. ATPM harusnya menanamkan image di kepala konsumen dalam-dalam bahwa motor sport identik dengan kelakuan positif dan sopan di jalan..pakai helm, sepatu dan jaket selama berkendara agar aman dan ganteng..bukankah orang Indonesia sangat peduli dengan penampilan???

Kini akankah AHM mau bertindak mengedukasi calon konsumen? Tak hanya sekedar skill berkendara yang harus ditanamkan ke konsumen, namun juga etika dan attitude berkendara lebih penting untuk diajarkan kepada setiap konsumen.Image sebuah motor tidak hanya tercermin dari iklan, tapi lebih kuat terlihat dari penampilannya di jalan yang ditentukan oleh perilaku konsumennya.

Temukan info lebih lengkap seputar aksesoris motor ninja

Tips Sebelum Ganti Jok Baru




Berikut tips untuk Anda sebelum mengganti Jok kulit Mobil :
  • 1.       Pilih tukang pembuat jok yang terpercaya
Sebelum mewujudkan keinginan memasang pelapis jok idaman, konsumen disarankan memilih pembuat jok yang jujur, tepercaya, bonafid, dan memiliki standar kualitas pekerjaan yang baik.

  • 2.       Jangan mudah tergiur harga murah
Sering kali toko dan pembuat jok mengiming-imingi bahan pelapis jok dengan harga murah, bahkan dengan merek yang sama sekali pun. Edi mewanti-wanti jangan mudah tergiur tawaran tersebut.

  • 3.        Pilih bahan yang berlapis pelindung ultra violet
Sesuai dengan keinginan untuk mendapatkan pelapis jok yang ramah lingkungan, pastikan bahan yang Anda pilih memiliki lapisan pelindung ultra violet.

  • 4.       Pilih bahan tahan air
Pilih bahan yang memiliki daya tahan terhadap guncangan dan tarikan. Artinya, bahan tersebut bersifat elastis namun tidak melar ketika diduduki atau bahkan tertarik di saat mobil berguncang.
  • 5.   Padu-padan warna dan ramah lingkungan
Meski bahan yang baik telah dilengkapi pelapis pemantul sinar ultra violet, namun bila Anda ingin memadu-padankan warna pelapis agar tampilan lebih bergaya

Temukan info lebih lengkap seputar jok kulit