Tuesday, 19 April 2011

Wanita Itu Harusnya Pintar Bela Diri

Belakangan, kejahatan terhadap perempuan makin merajalela. Sebut saja, penculikan di taksi atau kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Jangan tinggal diam! Bekali diri Anda dengan bela diri khusus perempuan.




Siapa yang tak kesal, sudah menjadi korban kejahatan, eh, disalahkan pula? Pasti kenal kalimat seperti ini: “Makanya, jangan keluar malam, biar enggak jadi incaran penjahat”, “Melawan suami, sih, jadi dihajar, deh”, atau “Pakai baju dan perhiasannya pasti seronok, tuh, enggak heran jadi korban perkosaan”. Wah, wah, wah. Ada 1001 alasan yang siap untuk memojokkan kaum hawa.

Oke, menurut saya, wanita harus menyadari beberapa hal berikut :

   1. Sadar diri kalau berparas oke. Dalam kasus ini, setiap cewek dianugrahi paras yang baik. So every woman has to aware to her self.

   2. Sadar diri kalau secara naluriah laki-laki mudah tergoda. Berpakaian yang tidak menggoda, kalaupun emang niat pakai pakaian seperti itu ya naik mobil pribadi, minta dijemput, atau nggak pulang malem-malem.

   3. Sadar diri kalau secara naluriah wanita lebih lemah dari pria. Bekali diri dengan beladiri kecil-kecilan, seperti aikido, judo, wing chun, yang merupakan beladiri ringan untuk wanita. Atau kalau nggak mau beladiri, niat bawa semprotan cabe, atau bahkan setruman. Don’t be naive. Not every guys is nice person.

Temukan lebih banyak informasi seputar bela diri

No comments:

Post a Comment