Showing posts with label audio mobil. Show all posts
Showing posts with label audio mobil. Show all posts

Thursday 18 November 2010

Tips Memilih Profil Ban Yang Sesua




Umumnya kita jumpai ada 2 jenis ban mobil di pasaran, yaitu jenis ban radial dan bukan radial (bias). Secara sepintas kedua jenis ban ini hampir sama, namun sebenarnya kedua ban ini sangat berbeda konstruksinya. Perbedaan konstruksi ban ini sangat erat hubungannya pada jenis mobil apa ban tersebut dapat dipergunakan seperti :

1. 6.00-14 6PR
Angka 6.00 adalah angka yang menunjukkan lebar penampang ban tersebut dalam satuan inchi (lk 153 mm). 14 adalah diameter dari ring (velg) juga dalam satuan inchi. 4PR atau 4 Ply Rating menunjukkan berlapis lapisnya ply-cord, bukan hanya 4 lapis tetapi PR digunakan untuk menunjukkan suatu ban dengan beban maksimum yang diizinkan. Ban dengan ukuran ini dapat menerima beban maksimum 615 kg setiap ban, pada tekanan angin 47 psi.

2.185/70 SR 13 dan 185/60 HR14
Ban dengan huruf R ini menunjukkan bahwa jenis ban ini adalah radial yang khusus digunakan pada mobil penumpang sedan. Huruf S dengan diameter velk 13 inchi menandakan bahwa kecepatan maksimal ban ini adalah 175 km/jam, sedangkan huruf H sampai 210 km/jam dan V untuk kecepatan di atas 210 km/jam. Tekanan angin antara 28 sampai 30 psi dan beban maksimum yang dapat diterima 400 kg/tiap hari. Angka 70 dan 60 adalah aspek rasio dari ban (tinggi berbanding lebar penampang ban), sedangkan 185 adalah lebar penampang ban dalam millimeter.

3. 175 R 13 6PR (LT – COMMERCIAl)
Ban ini sangat cocok untuk kendaraan minibus karena sifatnya radial yang memberikan kenyamanan, tetapi tidak mengabaikan stabilitas sesuai dengan permintaan pabrik pembuat mobil. Karena daya dukung terhadap beban keseluruhan mobil bisa mencapai 2.100 kg. Disamping itu permintaan pabrik bahwa tekanan ban depan 28 psi dan belakang 49 psi dapat dipenuhi (2Kg/CM2 dan 3,5 Kg/CM2). Tulisan 6PR menunjukkan tekanan angin yang diizinkan sampai 50 psi dan beban yang dapat diterima oleh setiap ban 525 kg. Sedangkan LT adalah singkatan dari Light Truck.

Sumber – bebexbiroe.blogspot.com
Temukan semuanya tentang Bisnis & Promosikan Usaha Anda di Iklan Gratis

Thursday 8 July 2010

Pelajari Audio Mobil Anda

Dalam bidang audio, khususnya audio mobil atau audio cars, amplifier biasa dikenal juga dengan sebutan power sound cars. Penggunaan amplifier dalam sistem audio mobil bertujuan untuk dapat menguatkan signal suara sound audio yang berasal dari main source atau head unit yang kemudian akan dialirkan ke speaker audio sound. Jadi amplifier bertugas menerima sinyal suara audio sound dari source dan mengolahnya agar sinyal suara audio car memiliki tenaga yang lebih besar dan kuat sehingga speaker sound mobil mampu mengeluarkan suara yang maksimal karena mendapatkan asupan tenaga yang dibutuhkannya dalam mengeluarkan gelombang suara audio sound.


Amplifier untuk penggunaan audio car, secara umum dikenal dengan jenis multi channel dan monoblock audio sound. Amplifier multi channel umumnya digunakan untuk menguatkan keluaran (output) sinyal car audio dalam bentuk arus listrik ke speaker sound car (Tweeter, Midrange, Midbass ataupun speaker Coaxial), sedangkan untuk yang jenis car sound monoblock, biasa digunakan khusus untuk menguatkan sinyal cars sound yang akan dialirkan ke Subwoofer yang sangat membutuhkan daya yang besar.

Sedangkan secara khususnya, amplifier sound mobil dikenal juga dengan beberapa jenis amplifier, yaitu jenis kelas sound audio A, B, AB, D, Hybrid, Tube (Tabung), sound mobil murah dan masing-masing jenis memiliki karakter, daya output yang berbeda-beda,



Dengan adanya perbedaan kualitas, karakter dan komponen dari tiap jenis amplifier audio mobil murah, membuktikan bahwa kualitas amplifier juga dapat menentukan karakter serta kualitas suara yang dihasilkan dalam sebuah sistem audio mobil murah. Untuk itu sebelum membeli amplifier harus banyak yang dipertimbangkan agar tidak salah pilih, berikut beberapa tips memilih amplifier sound murah :

1. Pilih amplifier dengan nilai RMS (watt) yang besar dan THD-nya yang kecil.

2. Desain dan kualitas bahan juga tetap harus diperhatikan.

3. Sesuaikan daya / RMS amplifier dengan kebutuhan speaker yang akan digunakan.

Sumber : situsotomotif.com
Temukan semuanya tentang Bisnis & Pasang Iklan: Iklan & Jasa - Iklan Baris & Iklan Gratis – Indonesia